-->

Nomor Telepon Agen Bus Madu Kismo

Kali ini saya akan berbagi informasi mengenai rute bus Madu Kismo, harga tiket bus Madu Kismo, dan nomor agen bus Madu Kismo. Madu Kismo adalah bus yang telah beroperasi sejak tahun 90-an sebagai penyedia layanan bus antar kota antar provinsi khusunya dari Jawa Tengah ke Jakarta dan sebaliknya. Bermarkas di Lasem, Kabupaten Rembang, bus ini satu payung dengan bus-bus kawakan lainnya di Rembang seperti Artha Jaya dan Tri Sumber Urip.

Kini, selain melayani trayek AKAP, Madu Kismo juga mengepakkan sayap untuk bus pariwisatanya. Kabar yang menghebohkan adalah ketika belum lama ini Madu Kismo membeli kurang lebih 50 bus Tranz Zentrum plus satu garasinya. Jika Anda melihan Trans Zentrum MK itulah bus-bus yang telah diakuisisi oleh Madu Kismo.

Nomor Telepon Agen Bus Madu Kismo

Bus-bus Madu Kismo banyak menggunakan mesin seperti Mercedes Benz 1526, 1626, dan Hino RK8. Fasilitas yang ditawarkan pun beragam tergantung kelasnya VIP atau eksekutif. Adapun trayek yang dilayani oleh Madu Kismo antara lain dari Rembang, Pati, Tayu, Kudus, Demak menuju Jakarta dan sekitarnya.

Berikut adalah nomor agen bus Madu Kismo yang tersebar di beberapa daerah Jawa Tengah dan DKI Jakarta:

Agen bus Madu Kismo Jabodetabek
Cimone: 081386555116
Pulogadung: 0813380124111
Lebak Bulus: 021-68545670
Rawamangun: 081218196018

Agen bus Madu Kismo Jawa Tengah 
Tuban: 081220168456
Lasem: 081225681515
Bangilan: 081331119088
Semarang: 081326434807, 085385793083
Tayu: 0881326010766
Juwana: 081225661559
Pati: 085227854007
Kudus: 085225040552
Buyaran, Demak: 085293344414
Purwodadi: 082136844337

Itulah informasi mengenai rute bus Madu Kismo, harga tiket bus Madu Kismo, dan agen bus Madu Kismo. Semoga informasi seputar bus Madu Kismo ini berguna bagi Anda. Temukan juga informasi seputar bus malam dan pariwisata lainnya hanya di sini.
LihatTutupKomentar